Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis

Nokia Berencana PHK Massal 14.000 Karyawan demi Penghematan

Foto : BBC/GI

Ilustrasi ponsel pintar Nokia.

A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Raksasa telekomunikasi Finlandia, Nokia, akan memangkas 9.000-14.000 karyawannya pada akhir tahun 2026 untuk memangkas biaya.

Menurut laporan BBC, pengumuman ini dibuat ketika perusahaan melaporkan penurunan penjualan sebesar 20 persen pada Juli-September.Perusahaan menyalahkan melambatnya permintaan peralatan 5G di pasar seperti Amerika Utara.

Saat ini Nokia memiliki 86.000 karyawan di seluruh dunia, dan telah memangkas ribuan pekerjaan sejak 2015.

Nokia ingin memangkas biaya sekitar 800 juta-1,2 miliar euro pada 2026, katanya.

Pelanggann telah mengurangi pengeluaran di tengah tingginya inflasi dan suku bunga, katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Lili Lestari

Komentar

Komentar
()

Top