Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

MPR Mandataris Kedaulatan Rakyat Yang Melambangkan Kesatuan Bangsa

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Itulah yang melatarbelakangi Badan Pengkajian dan Lembaga Pengkajian MPR untuk terus me-nerus melakukan diskusi, seminar, dan Focus Group Discussion (FGD) untuk mendapat masukan dari berbagai kelompok masyarakat dan perguru-an tinggi bagi penataan sistem ketatanegaraan. Penataan harus didekati dengan pendekatan aspi-rasi masyarakat dan kon-sep-konsep yang ideal.

"Kita ingin mendapat jawaban atas pertanyaan apakah sistem ketatane-garaan, konstitusi, dan pelaksanaannya sudah sesuai dengan jati diri bangsa (nilai-nilai Pan-casila) dan apakah sudah sesuai dengan kehendak masyarakat, serta apakah secara historis sudah sesuai dengan amanat foun ding fathers. Per-tanyaan-pertanyaan inilah yang perlu didalami dalam seminar ini," ujarnya.

Sementara itu pemerha-ti kebangsaan, Yudi Latief yang menjadi pemateri dalam diskusi itu menyatakan, MPR me rupakan manda-taris ke daulatan rakyat yang me lambangkan ke-satuan se mangat kekeluar-gaan bangsa Indonesia.

Dalam kedudukan se-perti itu, tugas utama MPR adalah merumuskan dan menetapkan hukum dasar (konstitusi) dan kebijakan dasar (Garis-Garis Besar Haluan Negara) yang men-jadi pedoman dasar bagi seluruh cabang-cabang kekuasaan dalam menye-lenggarakan pemerintah-an negara.

"Dengan adanya GBHN, negara Indonesia tidak dikehendaki sebagai negara liberal yang menyerahkan alokasi ekonomi pada mekanisme pasar semata dan menjadikan fungsi negara sekedar 'penjaga malam'," kata Yudi Latief.
Halaman Selanjutnya....

Komentar

Komentar
()

Top