Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Tahun 2019

Menuju Era Bersejarah Kemajuan Antariksa

Foto : dok. NASA
A   A   A   Pengaturan Font

Apollo 8 bukanlah perjalanan terakhir Jim Lovell ke Bulan. Sebagai komandan misi Apollo 13 pada April 1970, ia akhirnya benar-benar melakukan perjalanan kembali ke permukaan Bulan. Tetapi ia tidak mendarat. Sebuah kecelakaan memaksa awak Apollo 13 hanya dapat memotret Bulan, sebelum kembali ke Bumi dalam kondisi pesawat rusak.

Kini Apollo 13 dikenang sebagai "pencapaian NASA yang gagal" dan meskipun akan menjadi misi Lovell terakhir ke ruang angkasa, ia mengatakan telah puas dengan menjadi orang pertama yang melihat Bulan secara lebih dekat. Juga sebagai anggota misi bersejarah Apollo 8, yang disebut Earthrise. pur/R-1

Komentar

Komentar
()

Top