Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Antisipasi Bencana - Jabar Susun Cetak Biru Penanganan Bencana Alam

Mengurangi Risiko Bencana Tak Hanya dengan Peringatan Dini

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Permasalahan tata ruang dinilai sangat penting, namun selama ini sering diabaikan.

JAKARTA - Upaya mengurangi risiko bencana tidak bisa hanya mengandalkan peringatan dini dari suatu instansi. Diperlukan beberapa aspek yang berkaitan perlu diperhatikan.

Kepala Pusat Penelitian Geoteknologi Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI), Eko Yulianto, mengatakan salah satu aspek yang berkaitan adalah masalah tata ruang.

"Permasalahan tata ruang merupakan hal yang sangat penting, tapi sering diabaikan," kata dia dalam diskusi, di Jakarta, Rabu (2/1).

Dia menyebut sejumlah bencana yang memakan banyak korban disebabkan letak rumah penduduk yang terletak berdekatan dengan pantai. Di Palu dan Selat Sunda, misalnya, salah satu penyebab banyak korban terkena tsunami karena tinggal hanya lima meter dari bibir pantai.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top