Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Lulusan Poltekpel Sumbar Diminta Jadi "Agent of Change"

Foto : Istimewa

Direktur Poltekpel Sumbar, Irwan saat menberikan laporan kepada Kepala BPSDMP, Djoko Sasono di acara Perwira Transportasi.

A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDMP), kembali mewisuda perwira transportasi, kali ini para lulusan berasal dari Politeknik Pelayaran Sumatera Barat(Poltekpel Sumbar). Sebanyak111 taruna dan taruni yang baru lulus ini diharapkan menjadiagent of change.

Menurut siaran persnya, wisuda dipimpin Kepala BPSDMP, Djoko Sasono di kampus Poltekpel Sumatera Barat, pada Rabu (16/8) lalu. Wisuda mengambil tema Success does not belong to the Smartest person, but to those who always Strive.

Pada sambutannya Kepala BPSDMP mengungkapkan tema ini merefleksikan kesuksesan tidak tergantung pada latar belakang keluarga, tetapi sangat tergantung pada usaha untuk meraih kesuksesan tersebut.

"Hal ini seperti yang dikemukakan seorang ilmuwan, Prof. B.J Habibie dalam kutipannya pernah berkata, Kksuksesan itu bukan milik orang pintar akan tetapi kesuksesan milik orang yang selalu berusaha," kata Djoko dalam keterangan tertulisnya, Kamis (17/8).

Selain itu ia menambahkan disiplin, bekerja keras untuk berubah, belajar keras, belajar cerdas, belajar tuntas dan belajar ikhlas merupakan kunci penting dalam meraih kesuksesan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top