Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Lelang Lukisan - Pemenang Kolektor dari Indonesia

Lukisan Raden Saleh Terjual Rp120 Miliar

Foto : courtesy of Ruellan

Lelang Lukisan “La Chasse au Taureau Sauvage” - Suasana lelang lukisan karya seniman besar Indonesia Raden Saleh, Perburuan Banteng (Banteng Hunt) atau La Chasse au Taureau Sauvage, di Vannes, Prancis, akhir pekan lalu. Lukisan bergambar Perburuan Banteng itu dibeli oleh kolektor dari Indonesia dengan harga seharga 7,2 juta euro atau 120 miliar rupiah.

A   A   A   Pengaturan Font

Ramah Bergaul

Raden Saleh lahir di Semarang tahun 1807 dan meninggal di Bogor pada 1880. Raden Saleh dilahirkan dalam sebuah keluarga Jawa ningrat. Dia adalah cucu dari Sayyid Abdoellah Boestaman dari sisi ibunya.

Ayahnya adalah Sayyid Hoesen bin Alwi bin Awal bin Jahja, seorang keturunan Arab. Ibunya bernama Mas Adjeng Zarip Hoesen, tinggal di daerah Terboyo, dekat Semarang. Sejak usia 10 tahun, ia diserahkan pamannya, Bupati Semarang, kepada orang-orang Belanda atasannya di Batavia.

Kegemaran menggambar mulai menonjol sewaktu bersekolah di sekolah rakyat ( Volks-School). Keramahannya bergaul, memudahkannya masuk ke lingkungan orang Belanda dan lembaga-lembaga elite Hindia- Belanda.

Seorang kenalannya, Prof Caspar Reinwardt, pendiri Kebun Raya Bogor sekaligus Direktur Pertanian, Kesenian, dan Ilmu Pengetahuan untuk Jawa dan pulau sekitarnya, menilainya pantas mendapat ikatan dinas di departemennya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Khairil Huda
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top