Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Prospek Ekonomi I Modal Dalam Negeri Harus Dipertahankan agar Tidak Lari ke Luar

Likuiditas Ketat Bisa Memicu Krisis Perbankan Meluas

Foto : KORAN JAKARTA/ONES
A   A   A   Pengaturan Font

» Masalah ekonomi global saat ini adalah inflasi tinggi, diikuti kenaikan suku bunga sehingga terjadi pengetatan likuiditas.

» Inflasi yang tinggi menunjukkan ada masalah struktural yang harus dibenahi dalam tatanan ekonomi global.

JAKARTA - Dalam salah satu kesimpulan pembahasan pada Spring Meeting IMF-World Bank 2023 di Washington, AS, pekan lalu, menyebutkan kalau krisis perbankan yang melanda AS dan Eropa harus tetap diwaspadai sebagai tantangan jangka menengah-panjang dalam perekonomian global.

Pakar ekonomi dari Universitas Surabaya (Ubaya), Bambang Budiarto, yang diminta pendapatnya mengatakan krisis perbankan global saat ini memang masalah eksternal, tetapi pemerintah harus tetap menyiapkan berbagai skenario kebijakan di internal sebagai bentuk antisipasi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S, Eko S

Komentar

Komentar
()

Top