Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kondisi El Nino 2023 Tunjukkan Emisi dari Karhutla Menurun 69,75 Persen Dibanding 2019

Foto : Istimewa

Persiapan operasi teknologi modifikasi cuaca sebagai upaya pencegahan karhutla.

A   A   A   Pengaturan Font

3) Memberikan dukungan pemadaman karhutla operasi udara berupa TMC, helikopter WB dan patroli udara.

Sedangkan perwakilan Kementerian Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan, Nyoman Sukasana mengatakan, sinergitas yang telah ada perlu ditingkatkan untuk mencapai hasil yang lebih baik dalam pengendalian karhutla. Berdasarkan catatan dalam beberapa rapat koordinasi terkait karhutla, masih ada beberapa provinsi yang belum memiliki regulasi terkait pengendalian karhutla. Kementerian Dalam Negeri diharapkan dapat berperan menginisiasi dan memfasilitasi penyusunan regulasi terkait karhutla di provinsi-provinsi tersebut.

Beberapa hal perlu dipertimbangkan dalam meningkatkan upaya pengendalian karhutla di tingkat tapak, yaitu:

1) Pertimbangan untuk lebih memperhatikan kesejahteraan pihak-pihak yang turun langsung dalam pengendalian karhutla sebagai bentuk apresiasi

2) Pemerintah diharapkan tidak lengah dalam pengendalian karhutla di tahun 2024 mempertimbangkan masa transisi politik yang dapat berlangsung hingga akhir tahun 2024.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Marcellus Widiarto

Komentar

Komentar
()

Top