Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kebijakan Partai

Kerja Sama Parpol Harus Berdasarkan Nilai-nilai Pancasila

Foto : DOK KORAN JAKARTA

Pakar komunikasi politik, Antonius Benny Susetyo

A   A   A   Pengaturan Font

"Maka di sinilah pentingnya kerja sama partai politik untuk membangun peradaban Indonesia ke depan dan harus memiliki agenda yang jelas bagi tercapainya suatu kesejahteraan masyarakat," lugasnya.

Benny menegaskan saatnya nilai-nilai Pancasila diaktualisasikan dalam tindakan nyata. Pancasila menjadi ideologi kerja dan ideologi yang hidup di masyarakat karena Indonesia memiliki modal ekonomi, budaya, dan modal sosial serta modal simbolik.

"Maka Pancasila yang menyatukan bangsa ini dengan keragaman budaya, yang terdiri dari 714 suku bangsa, etnis serta ratusan agama, baik itu agama resmi maupun agama yang lama hidup di Indonesia, dan itu dijamin dalam konstitusi, di mana setiap orang menjalankan agama dan keyakinannya," ucapnya


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top