Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Komoditas Pertanian

Kementan Targetkan Ekspor Rp499,30 Triliun

Foto : istimewa

Syukur Iwantoro

A   A   A   Pengaturan Font

JAKARTA - Kementerian Pertanian (Kementan) memproyeksikan nilai ekspor pertanian pada tahun 2018 bakal meningkat hingga 24 persen atau setara 499,30 triliun rupiah. Perkiraan itu dengan melihat tren peningkatan ekspor pertanian dalam beberapa waktu terakhir.

Dalam laporan Badan Pusat Statistik (BPS) pun menyebutkan jika sektor pertanian turut berkontribusi dalam mendorong pertumbuhan ekonomi triwulan III 2018.

Baca Juga :
Antrean Pembelian BBM

Sekretaris Jenderal Kementan Syukur Iwantoro menyampaikan, peningkatan ekspor di bidang pertanian juga salah satunya disebabkan oleh banyaknya pengusaha di Tanah Air yang mulai melakukan ekspor, terutama di sektor hortikultura.

Saat ini banyak sekali para pengusaha yang dulunya bukan eksportir berlomba-lomba sekarang menjadi eksportir pertanian, terutama di sektor hortikultura meningkat.

"Hingga September 2018, nilai ekspor pertanian sudah mencapai 330 triliun rupiah, diperkirakan hingga akhir tahun nilainya mencapai 499,30 triliun rupiah,"ungkap Syukur di Jakarta, Selasa (6/11).
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top