Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kemenlu Promosi Potensi Pariwisata Labuan Bajo Kepada 23 Dubes Asing

Foto : ANTARA/Gecio Viana

Foto bersama para dubes asing di Puncak Waringin Labuan Bajo, Manggarai Barat, NTT.

A   A   A   Pengaturan Font

"Target kami setelah pengenalan potensi besar sekali pariwisata ini kami berharap mereka bisa promosikan pariwisata Labuan Bajo, NTT kepada masyarakat mereka di sana dan untuk investasi dengan memperkenalkan potensi pariwisata di sini mereka akan tertarik untuk mengajak pengusaha-pengusaha melakukan investasi di sini, entah investasi di Parapuar atau Golo Mori," jelasnya.

Lebih lanjut para dubes asing nantinya akan diajak ke DPSP lainnya di Indonesia untuk meningkatkan promosi dan investasi baik di sektor pariwisata dan ekonomi kreatif serta sektor perdagangan dan pertanian.

"Kami harap daya tarik itu bisa diterjemahkan sebagai hubungan ekonomi yang lebih luas yang memberikan manfaat banyak," katanya.

Sementara itu, Penjabat Gubernur NTT Ayodhia Kalake dalam sambutannya mengatakan Provinsi NTT memiliki sektor pertanian yang beragam dan memiliki potensi pertumbuhan yang cukup besar, terutama pada budidaya rempah-rempah dan tanaman pangan pokok.

Produk pertanian utama di NTT antara lain jagung, kelor, kopi, coklat, cengkeh, dan vanila yang dapat menunjang sektor pariwisata.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top