Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Ketahanan Pangan I Rencana Impor Berpengaruh pada Harga Gabah Petani

Kemendag Batalkan Impor Beras

Foto : Sumber: BPS – Litbang KJ/and - KJ/ONES
A   A   A   Pengaturan Font

"Kalau pengadaan Bulog di dalam masa panen ini berjalan dengan baik, saya tidak masalah kita tidak impor selama stok Bulog mencapai satu juta," kata Lutfi.

Menanggapi pembatalan impor tersebut, Pakar Pertanian dari UPN Jawa Timur, Surabaya, Akhmad Fauzi, mengatakan pernyataan Kemendag bahwa tidak akan mengimpor beras menjelang atau saat panen raya merupakan sikap yang sangat tepat, dan dapat menggairahkan pertanian.

"Saya kira itu kebijakan yang sangat baik sekali. Dengan demikian, petani akan memiliki daya tawar sehingga akan menggairahkan pertanian kita, petani bisa sejahtera, dan berikutnya menjadi daya ungkit ekonomi lokal. Ini menunjukkan bahwa pada dasarnya pemerintah dalam menelurkan kebijakan harus mendengar dan berpihak kepada rakyat," pungkasnya.

Dalam kesempatan terpisah, Peneliti Ekonomi Indef, Nailul Huda, menilai rencana pemerintah untuk impor beras itu sangat tidak masuk akal menjelang musin panen raya.

Produksi gabah nasional, jelasnya, diprediksi akan meningkat karena perbaikan produktivitas dan sudah berfungsinya beberapa bendungan yang membantu irigasi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top