Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kembalikan Kemampuan Mencium Aroma dengan Hidung Bionik

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Sistem penciuman memiliki akses ke bagian otak yang tidak dimiliki indra lain," kata Costanzo, seraya mengatakan bahwa keragaman koneksi otak juga menunjukkan bahwa merangsang sistem penciuman dapat dipakai untuk kegunaan lain lain, lebih dari sekadar untuk mengenali makanan dan kebocoran gas.

"Ini dapat mempengaruhi suasana hati, memori, dan kognisi," papar dia. hay/I-1

Pasien Covid-19 Kehilangan Penciuman Permanen

Salah satu pasien objek penelitian Richard Costanzo, profesor emeritus bidang fisiologi di Virginia Commonwealth University (VCU), Richmond, Viirginia, AS, adalah Scott Moorehead. Saat mengajari putranya yang berusia 6 tahun cara bermain skateboard pada 2012, ia mendemonstrasikan beberapa gerakan di jalan masuk rumahnya di Indiana. Namun skateboard-nya retak dan membuatnya terjatuh.

"Bagian belakang tengkorak saya menanggung beban jatuh," kata dia.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top