Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Infrastruktur Wilayah

KEK Mandalika dan Palu Siap Beroperasi

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

"Tiga investor lainnya akan mulai membangun pada awal 2018 yang meliputi ClubMed Hotel, Paramount Hotel serta Mozaique Jiva One Sky Hotel. Pada 2025, pembangunan kawasan ditargetkan akan mencapai 2,2 triliun rupiah dan investasi pelaku usaha mencapai 28,64 triliun rupiah," kata Bambang.

Minat Investasi

Sementara minat investasi di KEK Palu, Sulawesi Tengah kata Bambang sudah terlihat dengan hadirnya tiga investor yaitu PT Asbuton, PT Hong Thai dan PT Sofi Agro yang sedang membangun pabrik.

PT Bangun Palu Sulteng telah melakukan join venture (patungan) dengan PT STM Tunggal Jaya untuk pembangunan dan pengelolaan kawasan dan PT Cheongsu Power Indonesia untuk pembangunan water treatment plan pada 1 Agustus 2017.

"Pada 2025, pembangunan kawasan ditargetkan akan mencapai 1,7 triliun rupiah dan investasi pelaku usaha mencapai 92,4 triliun rupiah," katanya. bud/E-10


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Vitto Budi

Komentar

Komentar
()

Top