Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Kehadiran KMP DLN Nusantara Dapat Naikkan Jumlah Penumpang Angkutan Laut

Foto : ANTARA/Instagram/@dlnferry/Michael Siahaan

Tangkapan layar KMP DLN Nusantara berada di perairan Pelabuhan Belawan, Medan, Minggu (15/10/2023).

A   A   A   Pengaturan Font

Sebelumnya, KM Kelud milik PT Pelni menjadi satu-satunya kapal yang membawa penumpang dari Pelabuhan Belawan.

"KM Kelud itu kapasitas maksimal2.600-an penumpang. Artinya, dengan tambahan KMP DLN, jumlah penumpang yang bisa dibawa dari Belawan dapat mencapai rata-rata tiga ribuan orang setiap minggu," kata Biwa.

Pelayaran KMP DLN Nusantara diresmikan di Batam pada 13 Oktober 2023. Namun, perjalanan kapal berjenis kapal roro ("roll onroll off") tersebut sudah dimulai dari Pelabuhan Tanjung PriokJakarta, 10 Oktober 2023.

KMP DLN Nusantara sandar perdana di Pelabuhan Belawan, Medan, pada 15 Oktober 2023.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top