
Jakmania Belum dapat Mendampingi Persija Saat lawan Arema
persija
Foto: istJAKARTA – Persija harus menjalani laga empat kali tuan rumah tanpa penonton karena dihukum PSSI atas kasus kerusuhan melawan Persib tanggal 16 Februari.
Ini jelas merugikan Persija yang tengah menghadapi Arema FC dalam lanjutan Liga 1 di Stadion Patriot Chandra Bhaga, Bekasi, Minggu (9/3).
Persija dalam performa positif usai menang 2-0 atas PSIS di laga terakhir. Dua gol dalam kemenangan Persija atas PSIS tersebut dicetak Ryo Matsumura pada menit ke-70 dan Gustavo Almeida pada menit ke-90+7.
Tren positif ini diharapkan tetap berlanjut saat menghadapi Arema yang kini tengah memainkan babak pertama. Jakmania harus sabar karena Persija harus menjalani hukuman dua laga lagi tanpa penonton.
Berita Trending
- 1 Ini Tujuh Remaja yang Diamankan Polisi, Diduga Terlibat Tawuran di Jakpus
- 2 Cemari Lingkungan, Pengelola 7 TPA Open Dumping Bakal Dipidana
- 3 Regulasi Jaminan Sosial Dirombak, Ini Aturan Baru dari Menaker
- 4 Penerbitan Surat Edaran THR Ditunda
- 5 Cegah Tawuran dan Perang Sarung, Polrestro Tangerang Kota Dirikan 23 Pos Pantau
Berita Terkini
-
Presiden Prabowo Gelar Upacara Kenegaraan Sambut Sekjen Partai Komunis Vietnam
-
Gunung Semeru Terus Erupsi, Tinggi Letusan hingga 1.100 Meter
-
Pasar Menantikan Data Penring Ekonomi dalam Negeri, Intip Proyeksi IHSG
-
Kebakaran di Mall Season City Diduga Akibat Korsleting LIstrik
-
Ridho-Ferarri Dipanggil Kluivert, Pelatih Persija Doakan yang Terbaik