Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Jakbar distribusikan 114 kursi roda bagi difabel hingga Juni

Foto : ANTARA/Risky Syukur

Arsip foto - Petugas Suku Dinas Sosial (Sudinsos) Jakarta Barat mengunjungi kediaman anak difabel di wilayah Kembangan, Jakarta Barat dalam rangka verifikasi lapangan untuk penyaluran bantuan kursi roda, Selasa (13/7/2023).

A   A   A   Pengaturan Font

"Terus didistribusikan sesuai permintaan masyarakat," tuturnya.

Pada tahun 2024, lanjutSuprapto, terdapat total 257 alat bantu terdiri atas 217 kursi roda, 25 alat bantu dengar dan 15 tongkat yang akan disalurkan.

"Nanti yang belum tersalur masih menunggu pengadaan. Nanti sekitar Juli 2024 kalau pengadaan baru disalurkan," ucapnya.

Lebih lanjut, Suprapto menuturkan bahwa 257 alat bantu yang sudah diprogramkan dalam anggaran 2023 itu masih bisa ditambah melalui usulan baru perubahan APBD DKI Jakarta jika di lapangan tidak sesuai kebutuhan.

"Pengadaan alat bantuoleh Pemprov untuk bantu warga difabeldisabilitas yang tidak mampu dan memang butuh," katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : Antara, Arif

Komentar

Komentar
()

Top