Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pesta Demokrasi I Masyarakat Diminta Gunakan Hak Pilih

Jakarta Tetap Jadi Pusat Kontestasi Politik

Foto : ANTARA/Siti Nurhaliza

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono saat menyampaikan amanatnya dalam upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 Republik Indonesia (RI) di Plaza Selatan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Kamis (17/8/2023).

A   A   A   Pengaturan Font

Anggota Paskibraka terdiri dari 21 putra dan 21 putri dari berbagai SMK serta SMA Jakarta. Lalu, Heru menyampaikan amanat upacara pada pukul 06.55 WIB. Adapun tema HUT RI kali ini "Terus Melaju untuk Indonesia Maju". Ini mau mengajak seluruh komponen bangsa terus berjuang, bersatu, dan bergerak maju dalam menghadapi berbagai tantangan.

Momen Merenung

Sementara itu, menurut Wakil Wali Kota Jakarta Barat, Hendra Hidayat, HUT ke-78 RI menjadi momen untuk merenungkan peran pembangunan DKI Jakarta dalam kemajuan bangsa. Hal ini khususnya sebagai kota global karena mulai tahun depan, Ibu Kota Negara (IKN) berpindah ke Nusantara di Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur.

"Pemerintah Provinsi DKI Jakarta harus mengarahkan fokusnya pada transformasi menjadi kota global sebagai simbol utama jaringan ekonomi dunia yang berdampak nyata pada urusan sosial dan ekonomi global," jelas Hendra. Dia menuturkan, dengan tema "Terus Melaju untuk Indonesia Maju", Hendra mengajak seluruh komponen bangsa terus berjuang dan bergerak maju dalam menghadapi berbagai tantangan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top