Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Kerja Sama Multilateral

Indo-Pasifik Hadapi Tantangan Demografi dan Perubahan Iklim

Foto : PATRICK T FALLON/AFP

Michael Froman, Presiden Council of Foreign Relations

A   A   A   Pengaturan Font

Froman mengatakan terdapat lebih banyak konsensus di kawasan mengenai sifat tantangan Tiongkok, yang akan berdampak pada persamaan geopolitik di masa mendatang. "Daripada meminta negara-negara untuk memilih satu atau yang lain, kita semua semakin terbiasa dengan dunia yang tidak memiliki blok Tiongkok, dan tidak ada blok AS di Indo-Pasifik, tapi nyatanya lebih poliamori," ujarnya.

India adalah contohnya, seraya mencatat negara tersebut "mencintai" Amerika Serikat karena teknologi dan kerja sama nuklirnya. Mereka juga menyukai Russia karena amunisinya, dan mereka menyukai Iran karena minyaknya.

"Semua ini menunjukkan dunia yang lebih kompleks dan perlunya lebih canggih dalam cara kita terlibat dalam hubungan kita di seluruh Indo- Pasifik," katanya kepada hadirin pada sesi tersebut.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top