Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi, Tjahjo Kumolo, tentang Pencegahan ASN Radikal

Hingga Juni 2020, Sebanyak 15 ASN Terpapar Radikalisme

Foto : ISTIMEWA
A   A   A   Pengaturan Font

Kalau di tahun 2020 ini, apakah ada aduan serupa?

Ya, pada tahun 2020, hingga Juni 2020, terjaring 50 pengaduan masyarakat. Rinciannya, 16 pengaduan melibatkan ASN dan 34 non-ASN. Dari keenam belas ASN terduga tersebut, satu tidak terbukti. Jadi, ada 15 ASN yang sedang dilakukan profilling oleh Kemenkominfo. Mereka terbukti terpapar radikalisme. Untuk selanjutnya ini dibahas oleh tim Satgas agar diterbitkan rekomendasi kepada PPK masing-masıng.

Yang saya ungkapkan harus terus dilaksanakan secara konsisten agar benih-benih intoleransi yang bisa menjadi radikalisme dicegah agar tidak menjadi terorisme.

Soal keterlibatan BNPT dalam pengawasan potensi radikalisme di lingkungan ASN seperti apa bentuknya?

Terkait keterlibatan BNPT dalam penanganan radikalisme di lingkungan ASN, ini dalam rangka penguatan wawasan kebangsaan dari pemerintah. Semata untuk mencegah munculnya radikalisme di kalangan ASN.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top