Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Gawat, Singapura Temukan Dugaan Klaster Omicron di Pusat Kebugaran

Foto : ANTARA/REUTERS/Loren Elliott

Pesawar Singapore Airlines tiba dari Singapura mendarat di terminal internasional Bandara Sydney, saat sejumlah negara memberi reaksi atas varian baru virus corona Omicron ditengah pandemi COVID-19, di Sydney, Australia, Selasa (30/11/2021).

A   A   A   Pengaturan Font

Namun, negara itu melaporkan 195 kasus baru pada Senin (20/12).

Varian COVID-19 Omicron tengah menyebar lebih cepat dibandingkan varian Delta dan menyebabkan infeksi pada orang-orang yang sudah divaksinasi atau mereka yang sudah sembuh dari penyakit COVID-19, kata Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), Senin.

Penelitian dari Afrika bagian selatan dan Inggris menunjukkan varian itu tengah menyebar dengan cepat dan diperkirakan akan segera melampaui pendahulunya, Delta, di beberapa negara.

Omicron secepat kilat sudah menjadi dominan di Amerika Serikat.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top