Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Ganjar Pranowo Siap "Gaspol" untuk Sikat KKN di Indonesia

Foto : antarafoto

Capres Ganjar Pranowo

A   A   A   Pengaturan Font

Calon presiden (Capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyatakan siap menyikat korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN) di Indonesia sesuai program 'Gaspol'.

JAKARTA - Calon presiden (Capres) nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyatakan siap menyikat korupsi, kolusi dan nepotisme (KKN) di Indonesia sesuai program 'Gaspol'.

Hal itu disampaikan Ganjar saat acara Dialog Terbuka Muhammadiyah Bersama Calon Pemimpin Bangsa di Universitas Muhammadiyah Jakarta, Kamis (23/11).

Awalnya, mantan Gubernur Jawa Tengah itu menjamin angka harapan hidup masyarakat Indonesia akan tinggi di bawah kepemimpinannya.

"Ini angka harapan hidup, inSya-Allah kalau jaminan itu ada, angka harapan hidup akan tinggi. Bapak/ibu tugas kami adalah fastabiqul khairot untuk bisa berlomba-lomba, maka istilah kami gaspol," ujar Ganjar.

Dia akan mendorong jaminan hidup melalui program 'Gaspol', sebab anggaran yang berlipat ganda tak boleh ada korupsi.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top