Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis
Pesta Demokrasi -- Umat Kristiani Diimbau Jaga Persatuan Hadapi Pemilu

Ganjar Ajak Relawan Lawan Perongrong Pancasila

Foto : antara/ Umarul Faruq

Ganjar Pranowo

A   A   A   Pengaturan Font

Ia mengatakan, pihaknya telah berbicara pada sejumlah artis senior bagaimana merawat seni budaya tersebut dan dibutuhkan strategi untuk mengembangkan itu.

"Berapa banyak yang bisa dilihat seperti baju, kuliner yang kaya belum lagi seni tari yang ditampilkan dalam kegiatan ini merupakan talenta yang luar biasa," ujarnya.

Ia mengatakan, beberapa waktu lalu ada anak terkenal namanya Putri Ariani masuk America's Got Talent yang membuat gempar dunia. "Itu saudara kita yang berbakat harus mendapatkan ruang untuk akses dan berkembang," katanya.

Sementara itu, Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mengimbau umat Kristiani untuk menjaga persatuan dan kesatuan dalam menghadapi Pemilu dan pemilihan kepala daerah di tahun 2024. "Mari dukung calon pemimpin nasional dengan sewajarnya. Tidak perlu fanatik dan berlebihan, apalagi sampai mengorbankan ikatan kekeluargaan, menyebabkan perceraian, membelah ikatan soliditas kebangsaan, hingga berujung pada rusak-nya persaudaraan antar-sesama anak bangsa," kata Bamsoet sapaan karib Bambang Soesatyo di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Sabtu.

Hal itu disampaikan Bamsoet saat menerima Lawatan Obor Paskah Nasional XIX dari Ketua Lembaga Paskah Nasional Pendeta A. Sepphard Supit.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top