Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Fakta Mengenai Omicron, Varian Covid-19 yang Telah Masuk ke Indonesia

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin mengumumkan telah mendeteksi pasien Omicron pertama di Indonesia, Rabu (15/12). Beberapa fakta yang telah ada pada varian Omicron atau B.1.1.529 itu.

Penemuan pasien pertama tersebut berada di Wisma Atlet di Jakarta. Lalu yang mencengangkannya, pasien tersebut merupakan petugas kebersihan di Wisma Atlet, usai melakukan Whole Genome Sequences (WGS) secara rutin.

Temuan pertama sejak November lalu WHO telah mengkonfirmasi varian baru Omicron yang pertama dideteksi di Afrika Selatan. Sekarang ini WHO melabeli varian tersebut sebagai Varian of Concern atau varian yang menyebabkan peningkatan penularan.

1. Asal-usul Omicron

Organisasi Kesehatan Dunia atau WHO menyebutkan bahwa varian Omicron pertama kali ditemukan di Afrika Selatan 9 November lalu, dan menjadikan Omicron pada Variant of Concern(VOC). VOC artinya adalah varian yang menjadi perhatian karena memiliki tingkat penularan tinggi, virulensi yang tinggi, dan menurunkan efektivitas diagnosis, terapi serta vaksin yang ada.
Halaman Selanjutnya....


Editor : Fiter Bagus
Penulis : Zulfikar Ali Husen

Komentar

Komentar
()

Top