Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Potensi SDM I Pelatihan Kewirausahaan dari Dinas Sosial

DKI Optimalkan Kemandirian Ekonomis Kaum Disabilitas

Foto : ISTIMEWA

Sebanyak 20 orang penyandang disabilitas peserta pelatihan, penerima bantuan sosial Kartu Penyandang Disabilitas Jakarta (KPDJ) dan terdaftar pada Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) berusia 17 sampai 59 tahun serta telah memiliki rintisan usaha.

A   A   A   Pengaturan Font

Melalui berbagai fasilitas dalam pelatihan ini diharapkan usaha dapat lebih berkembang sehingga bisa naik kelas dan terjadi peningkatan kesejahteraan.

Sementara itu, terkait peluang difabel dalam perhelatan pesta demokrasi, Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU), Idham Holik, menjanjikan untuk meningkatkan partisipasi dalam Pemilu Serentak 2024.

"Dalam konteks pemutakhiran daftar pemilih, kami juga memilikiconcernterhadap hak-hak disabilitas," jelas Idham. Selain itu, KPU juga telah minta kepada partai politik peserta Pemilu 2024 untuk memprioritaskan calon anggota legislatif (caleg) dari kelompokdisabilitas.

Dia menegaskan bahwa dalam Undang-Undang (UU) Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilu, secara jelas juga diatur mengenai hak memilih dan hak dipilih bagi difabel.

"Pasal 5 UU Nomor 7 Tahun 2017 secara eksplisit dijelaskan bahwa dalam proses pemilu harus memperhatikan hak memilih dan hak dipilih kelompok disabilitas. Mereka punya hak yang sama," jelas Idham.


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top