Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Dishut Kalsel: 18 Kelompok MPA Ikut Cegah Karhutla di Taman Hutan Raya

Foto : ANTARA/HO

Masyarakat Peduli Api (MPA) di Taman Hutan Raya (Tahura) Sultan Adam Kalsel saat ikut siaga terjadinya kebakaran hutan dan lahan di wilayah Tahura tersebut.

A   A   A   Pengaturan Font

Ainun menyampaikan, UPT Tahura Sultan Adam agar melibatkan masyarakat dalam kewaspadaan karhutla ini, maka membentuk kelompok masyarakat peduli api (MPA) tersebut.

"Jadi mereka ini kita bina, kita latih, termasuk kita libatkan untuk ini Manggala Agni Kalsel," tuturnya.

Menurut dia, Dishut Kalsel dan UPT Taman Sultan Adam juga terus menghimbau masyarakat baik yang berwisata maupun keperluan lainnya di wilayah Tahura Sultan Adam agar juga mewaspadai karhutla.

"Termasuk kita minta juga jangan membuang puntung api rokok sembarangan, atau melakukan kegiatan yang berkaitan dengan bakar-bakaran," ujarnya.

Ainun menyampaikan, saat ini Tahura Sultan Adam cukup banyak dikunjungi wisatawan, khususnya di objek wisata Mandiangin dan Gunung Batu Riam Kanan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : Antara, Sujar

Komentar

Komentar
()

Top