Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Desa Wisata Wringinanom Malang Didorong Dapatkan Sertifikasi Berkelanjutan

Foto : Istimewa.

Menparekraf Sandiaga Salahuddin Uno meresmikan Desa Wisata Wringinanom, Kabupaten Malang, Jawa Timur, yang ditetapkan sebagai salah satu desa terbaik dalam Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) 2024, Desa Wisata Wringinanom, Kabupaten Malang, Jawa Timur, Sabtu (27/7).

A   A   A   Pengaturan Font

Tentu hal ini salah satunya berkat program Kemenparekraf yang tepat sasaran dan tepat manfaat. Sementara untuk perputaran ekonomi di sektor pariwisata khususnya pariwisata berbasis komunitas mencapai 14 miliar dolar AS di tahun 2023.

"Setelah kami sentuh dengan beberapa kegiatan maka pendapatan masyarakat juga meningkat secara signifikan. Kita harapkan ini menjadi produk wisata yang berkelanjutan dan berkelas dunia," ujar Sandiaga.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Mohammad Zaki Alatas

Komentar

Komentar
()

Top