Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Unjuk Rasa di Prancis

Demonstran Tak Puas atas Putusan Pemerintah

Foto : AFP/JEAN-FRANCOIS MONIER

Bangun Bar ikade I Pengunjuk rasa membuat barikade di depan akses utama ke depo minyak di Le Mans, Prancis, pada Selasa (4/12). Aksi demonstrasi ini digelar untuk menolak kenaikan pajak BBM.

A   A   A   Pengaturan Font

Dalam penjabarannya, Wahnich menjelaskan situasi yang terjadi saat ini mirip dengan aksi besar-besaran pergerakan pelajar pada 1986 ketika mereka menolak kenaikan biaya sekolah yang juga menimbulkan kerusuhan dan konfrontasi antara pelajar dengan polisi. Untuk meredam unjuk rasa itu, Perdana Menteri Prancis saat itu, Jacques Chirac, segera membatalkan rencananya.

Dalam aksi kerusuhan yang terjadi akhir pekan lalu, sejumlah demonstran berhasil digiring ke penjara dan hal itu dikecam oleh Wahnich maupun jubir demonstran lainnya yang bernama Benjamin Cauchy.

Karena ketidakpuasan mereka, para pengunjuk rasa rencananya akan melanjutkan aksi mereka di Paris pada beberapa pekan mendatang.Independent/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top