Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Ekonomi Hijau - Inovasi Perlu untuk Tingkatkan Nilai Tambah Produk

Dekarbonisasi Industri Terkendala Investasi

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Karena itu, dia menilai upaya kolaboratif dan inovatif adalah kunci untuk mengatasi tantangan-tantangan ini dan mencapai dekarbonisasi industri yang berkelanjutan di Indonesia. Transformasi ini tidak hanya akan mengurangi emisi karbon, tetapi juga meningkatkan daya saing industri Indonesia di kancah global.

Adapun Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/ Bappenas) mengungkapkan tengah menyiapkan ekosistem agar ekonomi sirkular di Indonesia dapat berjalan baik, sebab hingga kini ekonomi sirkuler yang berlangsung belum terstruktur. Direktur Lingkungan Hidup Kementerian PPN/ Bappenas, Priyanto Rohmattullah, menyebut ekonomi sirkular memiliki potensi sebesar 500 triliun rupiah sehingga mampu mendongkrak perekonomian dalam negeri.


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Muchamad Ismail, Antara

Komentar

Komentar
()

Top