
Cuaca Minggu, Sebagian Jakarta Diguyur Hujan Ringan
Mendung bergelayut di kawasan Kuningan, Jakarta, Selasa (7/1/2024).
Foto: ANTARAJAKARTA - Sebagian wilayah Jakarta hujan ringan pada Minggu (16/2). Pagi harinya, seluruh wilayah berawan tebal.
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan pada siang hari, sebagian wilayah Jakarta hujan ringan. Hanya Jakarta Pusat dan Jakarta Utara berawan tebal.
Malam harinya, sebagian wilayah Jakarta tetap hujan. Hanya Jakarta Utara berawan tebal.
Pada dini hari, seluruh wilayah DKI Jakarta berawan tebal.
Suhu di DKI Jakarta diperkirakan berkisar antara 24 hingga 29 derajat Celsius. BMKG juga menyatakan bahwa kecepatan angin berkisar 2-15 kilometer (km) per jam.
Berita Trending
- 1 Cegah Tawuran dan Perang Sarung, Satpol PP Surabaya Gencarkan Patroli di Bulan Ramadan
- 2 AWS Dorong Inovasi Melalui Pendidikan Berbasis STEAM
- 3 Ditlantas Polda Babel awasi pergerakan kendaraan lintas kabupaten
- 4 Penemuan Fosil Purba di Tiongkok Mengubah Sejarah Evolusi Burung
- 5 Persija Jakarta Kini Fokus Laga Lawan PSM Makassar
Berita Terkini
-
Diundang Penutupan Retret Kepala Daerah, Ini Kata Rano Karno
-
Sejumlah Petinggi PDIP Sambangi Kediaman Megawati, Ada Apa?
-
Mohammad Syafii Resmi Jabat Kepala Basarnas, Garda Terdepan Misi Kemanusiaan
-
Fundamental Solid, BNI Siap Bersaing dan Terus Berinovasi
-
Warga Jateng Harus Waspada, Cuaca Ekstrem Berpotensi Terjadi pada 22-24 Februari