Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Cairan Limbah Radioaktif Berbahaya

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Bukan hanya itu. Materi radioaktif mulai bocor ke atmosfer dan Samudra Pasifik. Ini mendorong evakuasi dan zona eksklusi yang terus meluas. Memang tidak ada kematian langsung selama bencana nuklir. Hanya 16 pekerja terluka dalam ledakan. Namun, beberapa pekerja terpapar radiasi saat berusaha mendinginkan reaktor dan menstabilkan pabrik.

Efek jangka panjang dari radiasi masih diperdebatkan. Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) merilis laporan pada 2013 mengatakan, bencana tersebut tidak akan menyebabkan peningkatan tingkat kanker yang dapat diamati di wilayah tersebut. Para ilmuwan baik dalam maupun luar Jepang percaya bahwa selain dari wilayah sekitar pabrik, risiko radiasi tetap relatif rendah.

Pada 9 Maret 2021, menjelang peringatan 10 tahun, WHO mengatakan tidak ada efek kesehatan merugikan yang didokumentasikan di antara penduduk Fukushima yang secara langsung berada pada zona bencana. Setiap efek kesehatan terkait radiasi di masa depan tidak mungkin terlihat.

Tak Percaya
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S, Haryo Brono

Komentar

Komentar
()

Top