Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

BP2MI Akan Bina dan Pulangkan 28 Calon Korban Terindikasi TPPO di Bengkalis

Foto : Istinewa.

Direktur Perlindungan dan Pemberdayaan Kawasan Eropa dan Timur Tengah Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Brigjen Pol. Dayan Victor Imanuel Blegur di hadapan media, Sabtu (10/6).

A   A   A   Pengaturan Font

Efeknya dengan melalui jalur illegal mereka sulit mendapat perlindungan dari negara dan keselamatannya terancam, sehingga tak sedikit warga negara RI yang meninggal di negeri Jiran karena kasus kekerasan dari majikannya.

"Makanya BP2MI mendorong agar para calon PMI berangkat melalui jalur resmi dan bekerja di Jepang, Korea Selatan atau Jerman yang sistem pengupahannya jauh lebih layak jika dibandingkan dengan banyak negara lainnya," ungkap Dayan.

Kata Dayan, apabila melalui jalur resmi, sebelum diberangkatkan mereka terlebih dahulu dibina oleh BP2MI. Tak hanya itu, PMI juga mendapat perhatian dan perlindungan dari negara selama bertugas di negara penempatan, baik berupa asuransi maupun proteksi bentuk lainnya.


Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Muchamad Ismail
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top