Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Penanganan Bencana I Anomali Cuaca dan Tiga Sungai Jadi Ancaman Warga Sumbar

BNPB dan BMKG Perkuat Sistem Peringatan Dini Banjir Lahar Dingin

Foto : antara/Muhammad Zulfikar

Seorang personel TNI memantau arus Sungai Batang Katiak pascabanjir lahar dingin Gunung Marapi di Kabupaten Agam..

A   A   A   Pengaturan Font

Pembuatan sistem peringatan dini tersebut sesuai dengan rekomendasi yang disampaikan BMKG pada saat rapat koordinasi kebencanaan. Lembaga itu menekankan pentingnya membangun sistem peringatan dini bencana banjir bandang langsung di masyarakat.

Senada dengan itu, Kepala BMKG Dwikorita Karnawati mengatakan sistem peringatan dini yang selama ini digunakan atau disampaikan instansi yang dipimpinnya, lebih kepada peringatan dini hujan. "Peringatan dini yang kami sampaikan adalah peringatan dini hujan, dan ini tidak terkait dengan peringatan dini banjir lahar," jelas dia.

Artinya, sambung eks Rektor Universitas Gadjah Mada tersebut, harus ada sebuah sistem peringatan dini yang mampu mengukur tinggi muka air seperti bentang kabel. Sehingga, apabila kabel itu terputus maka sirene secara otomatis akan berbunyi dan alat itu harus dipasang di bagian hulu sungai.

Ancaman Lanjutan
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Sriyono
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top