Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Lingkungan Hidup - 892 Juta Orang Masih Buang Air Besar di Ruang Terbuka

Bill Gates Habiskan Dana US$200 Juta untuk Sanitasi

Foto : AFP/NICOLAS ASFOURI

KOTORAN MANUSIA - Bill Gates memperlihatkan sebuah toples berisi kotoran manusia saat presentasi penelitian Yayasan Bill & Melinda Gates tentang toilet dan sanitasi di forum “Reinvented Toilet Expo”, di Beijing, Selasa (6/11).

A   A   A   Pengaturan Font

Satu penemuan dari California Institute of Technology disebut oleh Gates sebagai penemuan yang sangat menarik. Penemuan tersebut melibatkan reaktor elektrokimia, yang dapat memisahkan antara air dan kotoran manusia dan mengubahnya menjadi pupuk dan hidrogen yang bisa menjadi energi. Tanpa alternatif yang lebih efektif untuk mengatasi pembuangan kotoran ini, urbanisasi dan pertumbuhan populasi akan bertambah menjadi beban.

gma/P-4


Redaktur : Khairil Huda

Komentar

Komentar
()

Top