Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Begini Cara Agar Pelestarian Gunung Rinjani Naik Kelas

Foto : The Conversation/Shutterstock/Hariadi Mahsyar

Matahari pagi menyinari Desa Sembalun di sekitar kawasan Taman Nasional Gunung Rinjani, Lombok.

A   A   A   Pengaturan Font

Kemitraan Konservasi untuk mendukung pelestarian Gunung Rinjani perlu naik kelas dan membutuhkan kolaborasi setidaknya triple-helix: masyarakat, pengelola taman nasional, dan ahli di bidangnya. Pemerintah daerah juga dapat ikut serta guna memenuhi tujuan menyejahterakan warganya.

Kolaborasi seperti ini, juga perlu menjadi model dasar untuk skema Kemitraan Konservasi lainnya di Indonesia. Harapannya, target konservasi Indonesia yang bermanfaat bagi keanekaragaman hayati dan penanganan perubahan iklim juga mengungkit taraf hidup masyarakat.The Conversation

Marcellinus Mandira Budi Utomo, Peneliti Madya, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN)

Artikel ini terbit pertama kali di The Conversation. Baca artikel sumber.


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top