Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Banyak Korban Kekerasan Seksual Enggan Melapor. Ternyata Ini Alasannya

Foto : ANTARA/Laily Rahmawaty

Ketua Harian Kompolnas Irjen Pol (Pun) Benny Mamoto menyampaikan sambutan dalam acara Seminar bertajuk Peran Puslabfor Bareskrim Polri dalam Pembuktian kasus Kekerasan Seksual Perempuan dan Anak dengan Pendekatan Berbasis Ilmiah (scientific crime investigation) di Gedung Tribrata Dharmawangsa, Jakarta, Kamis (24/2).

A   A   A   Pengaturan Font

Menurut Arya,alasan korban enggan melapor ke polisikarena malu dengan peristiwa kekerasan seksual yang dialaminya. Hal itu menjadi kendala penyidik untuk mencari tahu apa yang sebenarnya terjadi kepada korban.

"Ini juga yang mengakibatkan korban sangat malumelaporkan kepada kami, karena nanti tahu akan ditanya-tanya," tukasnya.

Sementara itu, pakar hukum dari Universitas Indonesia Lidwina Inge Nurtjahyomenjelaskankerugian yang diderita korban kekerasan seksual antara lain trauma, luka fisik, hilang mata pencaharian, tidak berfungsinyaanggotatubuh atau mekanisme biologis tertentu, terganggunya kesehatan, kematiansecara sosial, rusak masa depan, kehilangan nyawa, hingga penderita juga dialami oleh keluarga.

Ingemengingatkan pentingnya peran PuslabforPolri untuk mengungkap kasus kejahatan kekerasan seksual.

"Kasus kekerasan seksual kebanyakan sulit mencari saksi, sehingga peran Puslabfor Polri sangat besar dalam menelusuri jejak kejahatan,"katanya.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Lili Lestari
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top