Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Transportasi Umum

Bandara Juanda Terima 328 "Extra Flight"

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Ia menjelaskan, Bandar Udara Internasional Juanda sebagai pengelola bandar udara akan berusaha menyukseskan kegiatan tersebut dengan menjamin kelancaran serta meningkatkan pemenuhan aspek keselamatan dan keamanan penerbangan.

"Pada pelaksanannya kami berkolaborasi dengan banyak pihak yang terlibat dalam Posko Terpadu, yakni Kantor Otoritas Bandara, Airnav, Kantor Kesehatan Pelabuhan, TNI/POLRI, airlines, groundhandling, Basarnas, dan CIQ," ujarnya.

Pihaknya memperkirakan pada periode Natal dan tahun baru tahun ini akan ada pertumbuhan pergerakan baik penumpang maupun pesawat.

"Dibandingkan dengan masa Natal dan tahun baru tahun lalu, kami prediksi tahun ini pergerakan pesawat tumbuh 7 persen dan penumpang sebesar 9 persen," ujarnya.

Ia menambahkan bahwa total pergerakan pesawat pada masa Nataru 2017/2018 adalah sebanyak 9.963 dan penumpang sejumlah 1,4 juta pergerakan.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top