Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Surat Bu Rossa

Bagaimana Menjadi Pemimpin yang Baik dan Disukai

Foto : Istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Segera Beritahu Batas-Batas yang Harus Dihormati

Setelah Anda bertemu dan berkenalan dengan karyawan baru, maka segera lakukan cara ini. Beritahu secara jelas dan tegas tentang batasan-batasan apa yang harus mereka hormati. Misalnya, beritahukan mereka bahwa mereka hanya boleh menghubungi Anda saat hari-hari kerja saja, kecuali jika ada hal-hal yang amat penting dan mendesak.

Buat Batasan dalam Bentuk Jadwal, Agenda, atau Apa Saja yang Bisa Mereka Lihat dan Simpan

Langkah ini dilakukan untuk mempertegas batasan-batasan pada mereka. Atau, jika Anda tak sempat memberitahu langsung soal batasan-batasan pada mereka, Anda bisa memajang batasan-batasan yang Anda buat di pintu ruang kerja, atau membagikannya kepada mereka.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Ilham Sudrajat

Komentar

Komentar
()

Top