Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Badan Pangan untuk Akhiri Ego Sektoral

Foto : ANTARA/Makna Zaezar

Petani menarik padi hasil panennya melalui saluran irigasi di Desa Talio Hulu, Kabupaten Pulang Pisau, Kalimantan Tengah, belum lama ini.

A   A   A   Pengaturan Font

Terlepas dari pro kontra dua kementerian ini, impor pangan sangat manis karena di sana ada nilai triliunan rupiah. Koordinator Nasional Koalisi Rakyat untuk Kedaulatan Pangan (KRKP), Said Abdullah, mengatakan kue impor pangan disinyalir kerap dinikmati oleh oknum pejabat di dua kementerian tersebut.

Said sangat berharap kehadiran Badan Pangan bisa mengakhiri ego sektoral dua Kementerian. "Saya berharap dengan adanya Badan Pangan ini tak ada lagi perselisihan dua kementerian karena penentunya di Badan Pangan itu. Makanya, kita sangat menunggu seperti apa konkretnya lembaga baru itu," pungkasnya.


Redaktur : Sriyono
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini

Komentar

Komentar
()

Top