
Ayo Wujudkan Pesan Natal Ini: Paus Fransiskus Minta agar Perang di Ukraina Diakhiri
Arsip - Pemimpin Takhta Suci Vatikan Paus Fransiskus menyapa umat Katolik sebelum mengikuti Misa di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK) Senayan, Jakarta, pada 5 September 2024.
Foto: ANTARA/Muhammad IqbalAnkara - Pemimpin Gereja Katolik Paus Fransiskus pada Rabu menyerukan agar perang di Ukraina diakhiri, menurut laporan media.
Seruan itu dikemukakannya saat menyampaikan pesan Natal di depan para jemaat yang berkumpul di Basilika Santo Petrus, menurut laporan Vatican News.
Fransiskus mendoakan agar perang di Ukraina berakhir. Dia juga menyerukan keterbukaan untuk melakukan negosiasi dan dialog agar perdamaian yang adil dan abadi bisa terwujud di negara itu.
Paus berusia 88 itu juga berdoa agar konflik di Timur Tengah, khususnya di Gaza, segera berakhir.
Dia menyuarakan harapannya pada "gencatan senjata" dan "bantuan" bagi masyarakat yang dilanda kelaparan dan perang di wilayah kantong Palestina itu.
Berita Trending
- 1 Cuan Ekonomi Digital Besar, Setoran Pajak Tembus Rp1,22 Triliun per Februari
- 2 Warga Jakarta Wajib Tau, Boleh Cek Kesehatan Gratis Kapan Saja
- 3 Mantap, Warga Jakarta Kini Boleh Cek Kesehatan Gratis Kapan Saja tanpa Harus Nunggu Hari Ulang Tahun
- 4 Mourinho Percaya Diri, Incar Kebangkitan Fenerbahce di Liga Europa Lawan Rangers
- 5 Kemdiktisaintek Luncurkan Hibah Penelitian Transisi Energi Indonesia-Australia
Berita Terkini
-
Elon Musk: Starship akan Berangkat ke Planet Mars Akhir Tahun 2026
-
Koleksi Pop Culture Global dengan Grafis Ikonik & Siluet Modern dari Uniqlo
-
Hati-hati, Serangan Pencurian Kredensial di Indonesia Melonjak
-
Waode Rilis Single Religi Perdana 'Demi Masa' Ciptaan Penyanyi Legendaris Ivo Nilakreshna
-
THR Pengemudi Ojol Cair H-7 Lebaran 2025, Ini Syarat dan Ketentuannya