Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Wajah Birokrat - Kemenag Peringati Hari Amal Bakti

ASN Mesti Jadi Teladan Moderasi Beragama

Foto : ANTARA/HO-Pemkot

Pj Wali Kota Nurdin dalam acara Peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-78 Kementerian Agama (Kemenag) di Lapangan MTSn 1 Kota Tangerang, Rabu.

A   A   A   Pengaturan Font

Menurut Nurdin, kondisi jalan menuju asrama haji, terutama sekitar Cipondoh Jalan Hasyim Ashari perlu diperluas. Namun, ini menjadi kewenangan Provinsi Banten. Perluasan jalan diperlukan agar tidak menimbulkan kemacetan.

"Jalan menuju asrama haji ke depan perlu diperluas agar tidak menimbulkan kemacetan, saat keluarga mengantar dan menjemput para jemaah haji," harap Nurdin. Lebih jauh, Nurdin juga mengatakan untuk mengatasinya harus dilakukan kerja sama.

Nurdin menyempatkan diri meninjau beberapa ruangan di Gedung Asrama Haji Cipondoh. Dia melihat kamar ruang tunggu, ruang makan, dan ruang kesehatan.

Cek Pelayanan

Sementara itu, sebelumnya, Penjabat Bupati Tangerang, Andi Ony Prihartono, mengecek penyelenggaraan pelayanan publik di empat wilayah kecamatan pada awal tahun 2024, Selasa. Andi antara lain mengunjungi Kantor Kecamatan Solear, Jayanti, Kresek, dan Gunung Kaler.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Aloysius Widiyatmaka
Penulis : Aloysius Widiyatmaka

Komentar

Komentar
()

Top