Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

AS akan Memberi Ukraina Rudal Jarak Jauh ATACMS

Foto : Istimewa

Sebelumnya, para pejabat AS menolak keras pengiriman rudal ATacMS ke Ukraina, karena kekhawatiran Rusia akan menganggap tindakan tersebut sebagai langkah yang provokatif.

A   A   A   Pengaturan Font

"Persenjataan dan peralatan tersebut termasuk amunisi pertahanan udara tambahan untuk membantu memperkuat pertahanan udara Ukraina terhadap serangan udara dari Rusia," demikian bunyi pernyataan Menteri Luar Negeri AS, Antony Blinken.

Berbicara dari New York pada akhir Majelis Umum PBB pada Jumat, Blinken mengatakan pemerintah "terus-menerus berdiskusi" dengan Kyiv mengenai kebutuhannya.

"Seluruh proses ini akan terus berlanjut dalam rangka memenuhi kebutuhan Ukraina untuk memastikan bahwa mereka bisa sesukses mungkin dalam terus memulihkan wilayah yang telah direbut Rusia dari mereka," kata Blinken.


Redaktur : Selocahyo Basoeki Utomo S
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top