Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

Apa Itu WhatsApp Business API, Fungsi dan Cara Mendapatkannya

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Tak hanya satu dua pesan saja, Anda bahkan bisa menerima dan menjawab pesan dari pelanggan tanpa batasan. Jika berpikir bahwa aplikasi WA API ini sama dengan WhatsApp Business, Anda salah besar, karena pada kenyataannya dua aplikasi tersebut sangatlah berbeda.

Anda bisa menggunakan WhatsApp Business secara bebas karena aplikasi tersebut bisa berdiri sendiri tanpa embel-embel sistem lainnya, sedangkan WA API harus terintegrasi dengan aplikasi atau sistem pelayanan pelanggan dalam bisnis masing-masing.

WA API secara khusus ditujukan untuk bisnis menengah hingga besar dengan tujuan untuk meningkatkan komunikasi perusahaan dengan pelanggan, karena bisa menghubungkan Anda dengan pelanggan di seluruh dunia hanya dalam satu halaman saja.

Jika Anda menggunakan WhatsApp business API untuk mengelola bisnis, maka integrasikan aplikasi ini dengan sistem Anda agar bisa mengirim pesan transaksional secara otomatis dengan aplikasi WhatsApp.

Dengan demikian, perusahaan akan memiliki kontrol besar dalam hal perpesanan, sehingga akan lebih mudah mengurangi ketergantungan terhadap pihak pengembang. Bagaimana, apakah Anda ingin menggunakan aplikasi bisnis ini?
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : -
Penulis : -

Komentar

Komentar
()

Top