Nasional Mondial Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Proyeksi 2022 I Ekonomi RI pada 2022 Diperkirakan Tumbuh 5,1 Persen

Antisipasi Kenaikan Harga Barang Konsumsi

Foto : ANTARA/ARI BOWO SUCIPTO

KEDELAI IMPOR NAIK, UKURAN TEMPE DIPERKECIL I Perajin membuat tempe berbahan baku kedelai impor yang kini harganya naik dari 9.600 rupiah menjadi 10.300 rupiah per kilogram di sentra perajin tempe di Sanan, Malang, Jawa Timur, Selasa (11/1). Naiknya harga kedelai impor sebagai imbas dari gangguan cuaca di sejumlah negara penghasil kedelai membuat perajin tempe setempat kembali memperkecil ukuran tempe untuk mengurangi pembengkakan biaya produksi.

A   A   A   Pengaturan Font

Bank Indonesia (BI) selaku otoritas moneter kemungkinan akan memperketat suku bunga acuan BI 7 days repo rate sekitar 50 bps di paruh kedua tahun ini. "Tapi secara garis besar, Indonesia berada di posisi kuat di 2022," katanya.

Bergerak Cepat

Senada dengan James Cheo, pengamat ekonomi dari Universitas Katolik Atmajaya Jakarta, Yohanes B Suhartoko, mengatakan pertumbuhan ekonomi tahun 2022 diprediksi lebih baik dibandingkan tahun 2021, namun demikian belum akan sebesar pertumbuhan ekonomi sebelum Covid 19.

Pertumbuhan ekonomi pada 2022 akan digerakkan oleh sektor konsumsi. Namun demikian, ada beberapa catatan pencapaian tersebut. Pertama, pemerintah perlu memperhatikan, mengantisipasi dan bergerak cepat terhadap kenaikan berbagai macam barang konsumsi, sehingga momentum kenaikan konsumsi dapat terealisasi dengan jumlah besar tanpa menggerus daya beli masyarakat.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Vitto Budi
Penulis : Fredrikus Wolgabrink Sabini, Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top