Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Penanganan Wabah I Lebih dari 50 Persen Kematian Korona Menimpa Lansia

58.119 Warga RI Positif Covid-19

Foto : Sumber: Covid19.go.id
A   A   A   Pengaturan Font

Jumlah spesimen yang diperiksa pada hari ini mencapai 82.446. Sementara itu, jumlah orang yang telah menerima vaksin Covid-19 dosis pertama 203.715.858, sedangkan penerima vaksin dosis kedua 171.119.714 orang.

Untuk penerima vaksin dosis ketiga atau vaksin booster mencapai 66.624.569 orang dan vaksin keempat 795.294 orang.

Kenaikan kasus kematian Covid-19 yang kembali dilaporkan diyakini akibat subvarian Omicron XBB dan BQ.1 yang belakangan sudah mendominasi kasus harian Covid-19. Terlebih, antibodi setelah vaksinasi Covid-19 booster pertama setelah enam bulan menurun.

Vaksin "Booster" Kedua

Karena itu, pemerintah mengizinkan vaksinasi Covid-19 booster kedua untuk kelompok rentan seperti lansia. Pasalnya, dari total kasus kematian Covid-19 yang dilaporkan, lebih dari 50 persen adalah lansia.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Muhamad Ma'rup

Komentar

Komentar
()

Top