Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Banjir Jakarta l BPBD Kerahkan 598 Unit Pompa Banjir

17 Titik di Jakarta Direndam Banjir

Foto : KORAN JAKARTA/WAHYU AP

Pengerukan Sampah | Alat berat mengangkat sampah yang menyangkut di pintu air Manggarai, Jakarta Selatan, Rabu (24/4). Hujan deras yang mengguyur kawasan hulu ciliwung mengakibatkan sejumlah material kayu dan sampah terbawa hingga pintu air Manggarai.

A   A   A   Pengaturan Font

Rohmat menjelaskan total sisa sampah alam ini mencapai 75 truk. Sampah ini dibawa ke penampungan sampah sementara dan kemudian baru diangkat ke Bantar Gebang," tutur Rohmat.

Untuk mengantisipasi genangan air, BPBD dan Dinas Sumber Daya Air (SDA) DKI Jakarta menyiapkan 598 pompa terdiri dari 133 unit pompa mobile dan 465 unit pompa stasioner guna mengatasi banjir yang melanda beberapa lokasi di Jakarta. Pompa penyedot air tersebut tersebar pada 164 lokasi.

Saat ini, petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) melakukan penyedotan air di lokasi banjir guna mengurangi volume air.

Selain itu, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melalui BPBD melakukan penanganan dan berkoordinasi dengan kelurahan terdampak banjir, serta menyampaikan peringatan dini kepada masyarakat yang berada di bantaran Sungai Ciliwung.

Selain di Jakarta, banjir dengan tinggi air hingga satu meter melanda Perumahan Perum Bumi Bekasi Baru, di Rawalumbu, Bekasi Timur, Rabu siang.
Halaman Selanjutnya....

Penulis : Yohanes Abimanyu, Antara

Komentar

Komentar
()

Top