Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis

WHO: Varian Baru Tak Mengubah Tingkat Keparahan Covid-19

Foto : AFP/Fabrice COFFRINI

Pemimpin teknis WHO, Maria Van Kerkhove

A   A   A   Pengaturan Font

Tedros mengatakan bahwa baik jumlah pasien rumah-rumah sakit maupun unit gawat darurat sudah meningkat dalam 28 hari belakangan ini, terutama di kawasan Amerika dan Eropa. Sementara itu, kata dia mengingatkan, tingkat vaksinasi di kalangan kelompok-kelompok yang paling rentan masih teramat rendah.

"Covid-19 mungkin sudah tidak lagi merupakan krisis akut seperti dua tahun lalu, tapi itu tidak berarti kita boleh menjadi abai," kata Tedros sambil mengingatkan bahwa negara-negara sudah berinvestasi secara besar-besaran membangun sistem penanganan Covid-19.

"Kami mendesak negara-negara untuk mempertahankan sistem tersebut, untuk memastikan bahwa masyarakat bisa dilindungi, menjalani tes, serta mendapat perawatan untuk Covid dan penyakit-penyakit menular lainnya," kata dia. SB/Ant/Anadolu/I-1


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : AFP

Komentar

Komentar
()

Top