Nasional Luar Negeri Ekonomi Daerah Megapolitan Olahraga Rona Genvoice Kupas Splash Wisata Perspektif Edisi Weekend Foto Video Infografis
Penguatan Industri Dalam Negeri

Wapres: Impor Pakaian Bekas Akan Bahayakan Industri Tekstil Nasional

Foto : ANTARA/HO-BPMI SETWAPRES

Wakil Presiden Ma’ruf Amin memberikan keterangan pers kepada wartawan usai menghadiri acara Hari Desa Asri Nusantara 2023, di Riau, Senin (20/3).

A   A   A   Pengaturan Font

Wapres menekankan saat ini pemerintah Indonesia sedang menggiatkan bangga menggunakan produk dalam negeri. Menurutnya, jika Indonesia bisa memproduksi pakaian sendiri mengapa mesti mengimpor pakaian bekas.

Oleh sebab itu, menurut dia, yang terbaik saat ini adalah memajukan industri tekstil dalam negeri. Dia pun mengimbau masyarakat agar terus menggelorakan cinta terhadap produk dalam negeri. "Kapan lagi kalau tidak sekarang dan siapa lagi kalau bukan kita," ujarnya.


Redaktur : Marcellus Widiarto
Penulis : Selocahyo Basoeki Utomo S

Komentar

Komentar
()

Top