Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
James Cameron

Ungkap Alasan Rilis Ulang "Avatar" di Bioskop

Foto : ANTARA/20th Century Studios/Courtesy of WETA/Court

“Avatar” (2009)

A   A   A   Pengaturan Font

"Avatar jelas bukan film pertama yang menggunakan efek canggih yang dihasilkan komputer dan sebagainya. Dan itu telah menjadi tren sebelum Avatar, melalui Avatar, dan seterusnya," kata Cameron.

Sutradara Titanic (1997) itu berpendapat, teknologi digital termasuk 3D terus berkembang seiring berjalannya waktu. Avatar memenangkan piala Oscar untuk kategori Sinematografi Terbaik, dan itu adalah pertama kalinya kategori tersebut diraih dengan sinematografer dengan kamera digital 3D.

"Dan kemudian dua dari tiga tahun berikutnya, kamera yang sama digunakan oleh para sinematografer yang memenangkan Oscar," kata dia. "Saya pikir, itu (teknologi) berdampak pada cara film disajikan yang sekarang diterima, dan menjadi bagian dari semangat dan cara membuat sebuah karya," imbuh dia.

Sementara itu, Avatar (2009) dibintangi oleh Sam Worthington, Zoe Saldaña, Stephen Lang, Michelle Rodriguez, dan Sigourney Weaver. Film ini diproduseri oleh James Cameron dan Jon Landau.

Di sisi lain, sekuelnya berjudul Avatar: The Way of Water dijadwalkan tayang pada akhir tahun ini.
Halaman Selanjutnya....


Redaktur : Ilham Sudrajat
Penulis : Antara

Komentar

Komentar
()

Top