Nasional Mondial Ekonomi Megapolitan Olahraga Rona The Alun-Alun Kupas Splash Wisata Perspektif Wawancara Edisi Weekend Foto Video Infografis
Urai Kemacetan l Volume kendaraan di Tol Kunciran Turun 24,9 persen

Uji Coba Ganjil Genap Tol Karawaci Ditangguhkan

Foto : istimewa
A   A   A   Pengaturan Font

Uji coba yang semula direncanakan sampai akhir April secara keseluruhan diperpanjang sampai 11 Mei 2018 dan pada pertengahan Mei 2018 diharapkan implementasi sepenuhnya kebijakan tersebut telah dapat dilakukan.

Paket Kebijakan untuk ruas Tol Jakarta-Tangerang terdiri dari pertama pemberlakuan skema ganjil genap untuk kendaraan pribadi pada pintu tol yang mengarah ke Jakarta yaitu Kunciran dua dan Tangerang dua, kedua, pembatasan kendaraan berat angkutan barang golongan III, IV dan IV di ruas Cikupa -Tomang dan sebaliknya (dua arah) serta ketiga pemberlakukan Lajur Khusus Angkutan Umum (LKAU) di ruas Tangerang Kebon Jeruk.

Untuk paket kebijakan di Tol Jagorawi (Cibubur Jakarta) hanya meliputi pemberlakuan skema ganjil genap di Pintu Tol Cibubur 2 (arah Jakarta) serta pemberlakuan Lajur Khusus Angkutan Umum (LKAU) mulai Bogor Pasar Rebo. Semua paket kebijakan tersebut berlaku pada hari Senin-Jumat pukul 06.00-09.00 WIB kecuali hari libur.

mza/Ant/P-5


Redaktur : M Husen Hamidy
Penulis : Mohammad Zaki Alatas, Antara

Komentar

Komentar
()

Top